Hindari kesulitan dan rencanakan pernikahan dengan mudah bersama kami!
Bingung harus mulai dari mana?
Takut overbudget dan masalah boncos?
Gak tau apa aja yang harus dilakukan?
Bimbang cari dan milih vendor yang paling cocok?
Lupa siapa aja yang harus dapet seragam sesuai dresscode?
Pusing progres persiapan pernikahan udah sampe mana?
Solusi anti overthinking mempersiapkan pernikahan
Dilengkapi template yang dapat langsung digunakan atau disesuaikan kembali.
Rencanakan pernikahanmu di manapun dan kapanpun dalam genggaman.
Mengedepankan kemudahan, seluruh fitur dapat digunakan diperangkat apapun.
Persiapkan pernikahanmu dengan matang bersama orang terkasih.
Buat perencanaan biaya dan pantau setiap anggaran pernikahan kamu secara lebih detail tiap waktu.
Susun dan pantau hingga detail terkecil setiap persiapan pernikahan kamu dengan fitur To-Do List.
Tambah dan bandingkan setiap vendor ke dalam daftar milikmu lalu pilih yang paling sesuai dengan keinginan dan kebutuhan kamu.
Data siapa saja yang akan mendapatkan seragam pernikahanmu.
Susun rundown acaramu agar lebih terorganisir, buat dan edit jadwal pernikahan sesuai dengan keinginan.
Setiap tambahan fitur terbaru produk wedding planner dari kami bisa kamu dapatkan tanpa harus melakukan penambahan biaya.
FAQs
Ini beberapa pertanyaan yang sering ditanyakan mengenai Wedding Planner.
Konsultasi via WhatsAppDigital Wedding Planner adalah platform untuk merencanakan pernikahan yang dapat diakses kapanpun, di manapun, dan dengan device apapun.
Ya kamu, pasangan, dan tim pernikahan dapat membuka satu akun Digital Wedding Planner dalam waktu yang bersamaan.
Digital Wedding Planner dapat diakses dan dibuka dari device apapun tanpa harus men-download aplikasi apapun. Karena hanya dibutuhkan browser untuk membukanya.
Digital Wedding Planner dapat diedit sampai acara pernikahan kamu terselenggara. Sesaat setelah acara pernikahan kamu terselenggara, Digital Wedding Planner masih dapat dibuka tetapi jika kamu melakukan perubahan hal tersebut tidak bisa tersimpan.